Cara Flashing/instal ulang MIUI Rom Xiaomi Redmi 1s, Mi3, Mi4, Note dan pad
Cara Flashing/instal ulang MIUI Rom Xiaomi Redmi 1s, Mi3, Mi4, Note dan pad sebenarnya sangat mudah apabila anda sudah memahaminya secara benar dan teliti. Untuk Cara Flashing/instal ulang MIUI Rom Xiaomi Redmi 1s, Mi3, Mi4, Note dan pad , ada beberapa bahan-bahan yang harus anda persiapkan terlebih dahulu supaya proses instalasi berjalan dengan lancar.
Berikut ini....
Berikut ini....
Perlengkapan yang diperlukan untuk Cara Flashing/instal ulang MIUI Rom Xiaomi Redmi 1s, Mi3, Mi4, Note dan pad
1. Smartphone Xiaomi.
2. MIUI Rom terbaru ( anda bisa download disini )
Jika kedua bahan diatas sudah disiapkan, marilah simak dengan benar dan teliti Cara Flashing/instal ulang MIUI Rom Xiaomi Redmi 1s, Mi3, Mi4, Note dan pad dan ikutilah tutorial berikut :
1. Flashing MIUI Rom Pada Xiaomi Menggunakan Updater
Pertama, Siapkan MIUI Rom terbaru yang sudah di download di atas tadi.
Kedua, Pindahkan file zip rom dari kartu memori internal perangkat kalian.
Ketiga, Langkah selanjutnya adalah membuka aplikasi updater pada smartphone xiaomi kalian. kemudian klik tombol menu - select installation zip file or select update package. Pilihlah paket ROM yang kalian ingin instal. selanjutnya klik update now.
Keempat, Setelah seluruh prosessing update selesai, selanjutnya kalian harus memasukkan reboot untuk masuk ke sistem yang baru.
setelah keempat langkah selesai, selamat .. anda berhasil menginstal ulang smartphone xiaomi.
2. Flashing MIUI Rom di Recovery
Pertama, Siapkan MIUI Rom terbaru yang sudah di download di atas tadi.
Kedua, ubahlah nama file sehingga menjadi update.zip. Selanjutnya pindahkanlah file ke kartu memori sd internal perangkat kalian.
Ketiga, Fungsikan aplikasi update pada smartphone kalian dan klik tombol menu, dan pilihlah reboot to recovery mode.
Cara lain bisa juga anda lakukan dengan mematikan telepon, pertama tekan tombol volume + , kunci dan juga tombol power secara bersamaan. tunggulah beberapa detik sehingga layar menyala kembali.
Keempat, Jika telepon anda sudah dalam mode pemulihan ( Recovery mode ) akan tampil menu pilihan bahasa. pilihlah bahasa english. Untuk memilih bahasa, anda bisa menggunakan tombol volume untuk memilihnya dan tombol power berfungsi untuk melakukan konfirmasi.
Kelima, Selanjutnya, dari menu utama pilihlah instal update zip.
Keenam, kemudian... proses update akan segera dimulai di ponsel smartphone xiaomi kalian . sesudah selesai update.. kembalilah ke recovery mode main menu dan kemudian pilihlah reboot.
Demikian tutorial Cara Flashing/instal ulang MIUI Rom Xiaomi Redmi 1s, Mi3, Mi4, Note dan pad . mudah mudahan tutorial Cara Flashing/instal ulang MIUI Rom Xiaomi Redmi 1s, Mi3, Mi4, Note dan pad berguna dan bermanfaat buat kalian semua. Wassalam...